STRATEGI ORANGTUA DALAM MENGEMBANGKAN BAHASA INGGRIS ANAK USIA 5-6 TAHUN

VIVI DAMAYANTI, . (2020) STRATEGI ORANGTUA DALAM MENGEMBANGKAN BAHASA INGGRIS ANAK USIA 5-6 TAHUN. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (672kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (721kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (411kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (481kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian survey ini bertujuan untuk memperoleh gambaran mengenai strategi orangtua dalam mengembangkan bahasa Inggris anak usia 5-6 tahun di wilayah Bintaro, Tangerang Selatan. Penelitian ini dilaksanakan di tiga sekolah bilingual di wilayah Bintaro, Tangerang Selatan. Pengumpulan data penelitian ini dilakukan pada bulan November 2019. Metode penelitian ini menggunakan metode survey dan teknik pengumpulan data dengan instrumen ataupun kuisioner. Sampel yang dijadikan responden dalam penelitian ini adalah 75 orangtua yang memiliki anak usia 5-6 tahun dan bersekolah di sekolah bilingual di wilayah Bintaro, Tangerang Selatan. Analisis data dalam penelitian ini dibagi berdasarkan indikator. Hasil dari penelitian ini secara keseluruhan menunjukkan bahwa strategi yang digunakan orangtua dalam mengembangkan bahasa Inggris anak usia 5-6 tahun di wilayah Bintaro, Tangerang selatan memperoleh kategori “cukup baik”. Sebanyak 5% masuk dalam kategori “baik” dan 49% masuk dalam kategori “cukup baik” dalam mengembangkan kemampuan berbahasa Inggris anak. Peranan orangtua dan guru sangatlah penting dalam proses perkembangan anak, khususnya perkembangan bahasanya. Hendaknya orangtua dan guru bekerja sama dalam memberikan kegiatan positif yang dapat meningkatkan kemampuan bahasa Inggris anak. The purpose of this research is to gain insight into parent's strategy in developing 5-6-year-old children's ability in learning English who live in Bintaro, Tangerang Selatan. This research was conducted at 3 different bilinguals schools in Bintaro, Tangerang Selatan in November 2019. The methods used in this research uses a quantitative approach by using a survey to 75 parents who have 5-6-years-old children and went to a bilingual school in Bintaro as the respondents. The data analysis was conducted based on the indicator. The result shows that in general the strategy that they had is rated as"Very Good" with 5% of the respondents rated as "Fair" and 49% of them rated as "Very Good" in developing children's ability in English.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Eriva Syamsiatin, S.Pd, M.Si. ; 2). Dra. Yudrik Jahja, M.Pd.
Subjects: Pendidikan > Pendidikan Dasar
Bahasa dan Kesusastraan > Bahasa Inggris
Divisions: FIP > S1 Pendidikan Guru PAUD
Depositing User: Users 1860 not found.
Date Deposited: 24 Mar 2020 21:23
Last Modified: 24 Mar 2020 21:23
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/5715

Actions (login required)

View Item View Item