MUHAMMAD ARIEFUDIN, . (2016) ANALISIS PENGARUH PERISTIWA TRAGEDI PARIS 13 NOVEMBER 2015 TERHADAP ABNORMAL RETURN DAN LIKUIDITAS PADA SAHAM CAC40. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.
Text
skripsi Muhammad Ariefudin (8215112353).pdf Restricted to Repository staff only Download (895kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji perbedaan abnormal return dan likuiditas yang diproksikan dengan trading volume activity antara sebelum dan sesudah peristiwa tragedi Paris yang terjadi pada tanggal 13 November 2015 pada saham CAC40. Sample yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 37 perusahaan dengan menggunakan teknik purposive sampling. Penelitian ini merupakan penelitian event study yang menggunakan metode market adjusted model dalam penentuan expected return. Pengujian perbedaan rata-rata abnormal return dan likuiditas di uji menggunakan metode paired sample t-Test. Dari hasil pengujian penelitian ini didapatkan bahwa tidak adanya perbedaan abnormal return dan trading volume activity antara sebelum dan setelah peristiwa tragedi Paris.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Additional Information: | 1). Dr. Suherman, M.Si., ; 2). Dr. Gatot Nazir Ahmad S.Si, M.Si., |
Subjects: | Manajemen > Manajemen Sumber Daya Manusia |
Divisions: | FE > S1 Manajemen |
Depositing User: | Users 29 not found. |
Date Deposited: | 14 Apr 2020 15:11 |
Last Modified: | 14 Apr 2020 15:11 |
URI: | http://repository.unj.ac.id/id/eprint/6578 |
Actions (login required)
View Item |