UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SHOOTING BOLA BASKET MELALUI MODIFIKASI BOLA PADA SISWA SMA KELAS X SMA NEGERI 18 JAKARTA UTARA

SHERLY GANGGA PUSPITASARI, . (2017) UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SHOOTING BOLA BASKET MELALUI MODIFIKASI BOLA PADA SISWA SMA KELAS X SMA NEGERI 18 JAKARTA UTARA. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
BAB I .pdf

Download (146kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (309kB)
[img] Text
2.Lembar pernyataan skrpsi.pdf

Download (54kB)
[img] Text
ABSTRACT.pdf

Download (6kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (202kB)
[img] Text
Cover skripsi.pdf

Download (21kB)
[img] Text
CV SHERLY.pdf

Download (145kB)
[img] Text
Daftar Isi.pdf

Download (71kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (150kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (11kB)
[img] Text
lampiran 2 fiks.pdf

Download (428kB)
[img] Text
Lampiran 3 fiks.pdf

Download (935kB)
[img] Text
JURNAL.pdf

Download (270kB)
[img] Text
lampiran 4 fiks.pdf

Download (1MB)
[img] Text
lampiran 1 fiks.pdf

Download (0B)
[img] Text
Lembar Perseujuan sidang sherli.pdf

Download (248kB)
[img] Text
lembar Validitas Sherli.pdf

Download (235kB)
[img] Text
RINGKASAN.pdf

Download (0B)
[img] Text
Surat Balasan sherli.pdf

Download (0B)
[img] Text
LEMBAR PERSEMBAHAN.pdf

Download (37kB)
[img] Text
Surat Penelitian Sherli.pdf

Download (0B)

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh hasil pengamatan penulis dilapangan,mengenai shooting bola basket. Untuk itu, penelitian ini bertujuan untuk upaya meningkatkan hasil belajar shooting bola basket dengan menggunakan modifikasi bola pada siswa SMA Negeri 18 Jakarta. Diharapkan siswa dapat menguasai konsep gerakan shooting dengan penggunaan modifikasi bola. Penelitian ini dilaksanakan di SMA 18 Jakarta. Metode yang digunakan adalah metode penelitian tindakan (Action Research) dengan pengambilan data kualitatif dan kuantitatif yaitu kelas 10 dengan jumlah siswa sebanyak 30 siswa,yang terdiri dari 12 siswa laki-laki dan 18 siswa perempuan. Penelitian ini melibatkan Guru Pendidikan Jasmani, penelitian dilakukan sebanyak II siklus, setiap siklus terdiri dari dua kali pertemuan. Kegiatan siklus I yang direalisasikan melalui pembelajaran dengan menggunakan modifikasi bola memberikan hasil sebagai berikut: 1) siswa belum paham akan konsep shooting dalam permainan bola basket, contohnya siswa masih melakukan gerakan shooting tidak dengan meluruskan lengan sepenuhnya, 2) siswa belum paham teknik dan cara shooting yang benar dalam permainan bola basket, 3) siswa belum percaya diri pada saat melakukan gerakan shooting bola basket. Kegiatan siklus II yang direalisasikan melalui pembelajaran dengan menggunakan modifikasi bola memberikan hasil sebagai berikut: 1) siswa mulai memahami konsep dasar shooting dalam permainan bola basket, pemahaman ini dapat dilihat dari cara siswa melakukan dan mempelajari gerakan shooting dengan baik, 2) siswa dapat melakukan tahapan-tahapan gerakan shooting bola basket dengan baik, 3) motivasi dan percaya diri siswa meningkat pada saat melakukan gerakan shooting bola basket. Hasil penelitian ini adanya proses upaya meningkatkan hasil belajar shooting bola basket menggunakan modifikasi bola, peningkatan terjadi disetiap pembelajaran yang dimulai dengan observasi awal, siklus I dan diakhiri pada siklus II. Terjadi peningkatan pada aspek psikomotor, siswa telah memahami konsep gerak shooting bola basket. Pada aspek kognitif, pemahaman siswa bertambah seiring dengan proses mengikuti pelajaran, terlihat dari semangat dan antusias siswa mengikuti pembelajaran, kepercayaan diri siswa dalam berinteraksi dengan siswa dan guru This research is based on the results of the author's observation in the field, about shooting basketball. To that end, this study aims to improve the learning outcomes of shooting basketball by using the modification of the ball on the students of SMA Negeri 18 Jakarta. It is expected that students can master the concept of shooting movement with the use of ball modifications. This research was conducted at SMA 18 Jakarta. The method used is the method of action research (Action Research) with qualitative and quantitative data collection is class 10 with the number of students by 30 students, which consisted of 12 male students and 18 female students. This study involves the Master of Physical Education, the research conducted as many as II cycles, each cycle consists of two meetings. Activity cycle I realized through learning using a modified ball gives the following results: 1) the student does not understand the concept of shooting in a basketball game, for example, students still perform motion shooting not to straighten the arm completely, 2) students do not understand the techniques and ways of shooting Which is true in basketball games, 3) the students are not confident at the time of shooting basketball movement. Activities of the second cycle is realized through learning using a modified ball gives the following results: 1) students begin to understand the basic concepts of shooting in the game of basketball, this understanding can be seen from the way students perform and study the movement of shooting well, 2) students can perform stages Basketball shooting stages well, 3) motivation and self-confidence of students increased during basketball shooting movement. The result of this research is the process of effort to improve the learning result of basketball shooting using ball modification, the improvement happened in every learning that started with the initial observation, cycle I and ended in cycle II. There is an increase in the psychomotor aspect, the students have understood the concept of basketball shooting motion. In the cognitive aspect, students 'understanding increases along with the process of following the lesson, seen from the spirit and enthusiasm of students follow the learning, students' self confidence in interacting with students and teacher

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1) Drs. Mustafa, M.Pd 2) Drs. Yansen H Jutalo, M.Pd
Subjects: Geografi, Antropologi > Olah Raga dan Rekreasi
Olah Raga dan Seni Pertunjukan > Pendidikan Olah Raga
Divisions: FIO > Penjaskesrek
Depositing User: sawung yudo
Date Deposited: 21 Jun 2022 08:08
Last Modified: 21 Jun 2022 08:08
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/30531

Actions (login required)

View Item View Item