MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENGGAMBAR EKSPRESIF MELALUI PENGGUNAAN METODE BERCERITA DENGAN BONEKA TANGAN (Penelitian Tindakan Kelas di Kelompok B PAUD Robbani Bekasi Selatan)

ERA SYAKURA, . (2016) MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENGGAMBAR EKSPRESIF MELALUI PENGGUNAAN METODE BERCERITA DENGAN BONEKA TANGAN (Penelitian Tindakan Kelas di Kelompok B PAUD Robbani Bekasi Selatan). Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (103kB)
[img] Text
3. ABSTRAK.pdf

Download (91kB)
[img] Text
5. DAFTAR ISI.pdf

Download (345kB)
[img] Text
5. KATA PENGANTAR.pdf

Download (88kB)
[img] Text
11. BAB 1-5.pdf

Download (3MB)
[img] Text
12. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (295kB)
[img] Text
DAFTAR RIWAYAT HIDUP.pdf

Download (116kB)
[img] Text
JURNAL ERA.pdf

Download (445kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan menggambar ekspresif anak melalui penggunaan metode bercerita dengan boneka tangan. Penelitian ini dilaksanakan di PAUD Robbani, Bekasi Selatan dengan subjek penelitian adalah anak kelompok B yang berjumlah 10 anak. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian tindakan kelas dengan menggunakan model siklus Kemmis dan Taggart. Pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi, dokumentasi, dan wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa data yang diperoleh pada siklus I adalah 72% dan siklus II mencapai 84%. Hasil tersebut menunjukkan bahwa penelitian ini dapat meningkatkan kemampuan menggambar ekspresif anak kelompok B di PAUD Robbani Bekasi Selatan. Hasil analisis data kualitatif membuktikan bahwa metode bercerita dengan boneka tangan dapat meningkatkan kemampuan menggambar ekspresif anak. Anak dapat menikmati proses membuat gambar, mengungkapkan tanggapan emosi dan menggambar berdasarkan gagasan dan pengetahuan. Metode bercerita dapat menambah pengetahuan anak, membuat anak mengekspresikan diri dan menuangkan pemikirannya pada saat proses menggambar sehingga anak dapat menghasilkan gambar yang ekspresif.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Azizah Muis S. Pd., M.Pd ; 2). Dr. Hapidin, M.Pd.
Subjects: Pendidikan > Penelitian Tindakan Kelas
Divisions: FIP > S1 Pendidikan Guru PAUD
Depositing User: Users 29 not found.
Date Deposited: 05 Nov 2019 12:15
Last Modified: 05 Nov 2019 12:15
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/1131

Actions (login required)

View Item View Item