KAJIAN MODEL LEARNING CYCLE 5E (ENGGANGMENT, EXPLORATION, EXPLANATION, ELABORATION, EVALUATION) TERHADAP HASIL BELAJAR IPA SEKOLAH DASAR

DWI WAHYU SAPUTRO, . (2020) KAJIAN MODEL LEARNING CYCLE 5E (ENGGANGMENT, EXPLORATION, EXPLANATION, ELABORATION, EVALUATION) TERHADAP HASIL BELAJAR IPA SEKOLAH DASAR. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (601kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (240kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (438kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (884kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (220kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (413kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (212kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian kajian pustaka ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana menerapakan meningkatkan hasil belajar Ilmu Pengetahuan Alam melalui model learning cycle 5E di Sekolah Dasar. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah kualitatif deskriptif dengan model analisis Miles and Humbermen. Terdapat tiga tahapan yang dilakukan dalam kajian pustaka ini yaitu reduksi data, penyajian data, penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model learning cycle 5E terdapat pengaruh signifikan terhadap hasil belajar Ilmu Pengetahuan Alam di Sekolah Dasar. Dalam pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam diharapkan peserta didik dapat mengembangkan cara berpikir ilmiah pada peserta didik untuk membentuk peserta didik yang produktif, kreatif, dan inovatif. Untuk meningkatkan hasil belajar Ilmu Pengetahuan Alam di Sekolah Dasar seharusnya dalam pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam dibuat semenarik mungkin dengan menggunakan model pembelajaran seperti learning cycle 5E yang menuntut peserta didik lebih berperan aktif sehingga mendapatkan pengalaman belajar dengan sendirinya dan meningkatkan hasil belajar Ilmu Pengetahuan Alam kelas V Sekolah Dasar. This literature study research aims to find out how to improve the learning outcomes of Natural Sciences through the 5E learning cycle model in elementary schools. The method used in this research is descriptive qualitative analysis model with Miles and Humbermen. There are three stages carried out in this literature study, namely data reduction, data presentation, drawing conclusions. The results showed that the 5E learning cycle model had a significant effect on the learning outcomes of Natural Sciences in elementary schools. In learning Natural Sciences, students are expected to be able to develop scientific thinking in students to form productive, creative, and innovative students. To improve learning outcomes of Natural Sciences in Elementary Schools, learning in Natural Sciences should be made as interesting as possible by using learning models such as the 5E learning cycle that requires students to play an active role so as to gain learning experiences by themselves and improve learning outcomes of Natural Sciences class V School Basic.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Tunjungsari Sekaringtyas, M.Pd ; 2). Prayuningtyas Angger W, M.Pd
Subjects: Pendidikan > Aneka Ragam tentang Pendidikan
Divisions: FIP > S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Users 7064 not found.
Date Deposited: 23 Oct 2020 18:16
Last Modified: 23 Oct 2020 18:16
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/11467

Actions (login required)

View Item View Item