Hubungan Dukungan Sosial Teman Sebaya dengan Resiliensi Akademik di Masa Pandemi pada Mahasiswa Akhir Bimbingan dan Konseling Universitas Negeri Jakarta

IMASDA ALMUN, . (2021) Hubungan Dukungan Sosial Teman Sebaya dengan Resiliensi Akademik di Masa Pandemi pada Mahasiswa Akhir Bimbingan dan Konseling Universitas Negeri Jakarta. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (645kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (478kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (370kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (374kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian skripsi ini, dilakukan untuk mengetahui hubungan antara dukungan sosial teman sebaya dengan resiliensi akademik di masa pandemic pada mahasiswa akhir Bimbingan dan Konseling di Universitas Negeri Jakarta. Sampel pada penelitian ini berjumlah 100 mahasiswa. Pengambilan sampel menggunakan teknik simple random sampling. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif dengan metode survey. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner dukungan sosial teman sebaya dan the academic resilience scale-Indonesia. Berdasarkan perhitungan data diketahui adanya hubungan antara dukungan sosial teman sebaya dengan resiliensi akademik sebesar 25,7%. Persamaan regresi yang diperoleh yaitu Y = 59.434 + 0,628X. Nilai konstanta menyatakan jika dukungan sosial teman sebaya bernilai 0, maka resiliensi akademik memiliki nilai konstan sebesar 59.434. Kemudian nilai (0,628) menggambarkan bahwa arah hubungan antar variabel adalah searah. Artinya saat kenaikan satu satuan variabel dukungan sosial teman sebaya akan menyebabkan kenaikan resiliensi akademik sebesar 0,628. This study was conducted to determine the relationship between peer social support and academic resilience during a pandemic in Guidance and Counseling final students at the State University of Jakarta. The sample in this study amounted to 100 students. Sampling using simple random sampling technique. The method used in this research is a quantitative approach with a survey method. Data was collected using a peer social support questionnaire and the academic resilience scale-Indonesia. Based on the calculation of the data, it is known that there is a relationship between peer social support and academic resilience of 25.7%. The regression equation obtained is Y = 59.434 + 0.628X. The constant value states that if peer social support is worth 0, then academic resilience has a constant value of 59,434. Then the value (0.628) illustrates that the direction of the relationship between variables is unidirectional. This means that when an increase in one unit of peer social support variable will cause an increase in academic resilience of 0.628.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. Ahmad Rifqy Ash-Shiddiqy, M.Pd., ; 2). Dra. Michiko Mamesah, M.Psi.,
Subjects: Pendidikan > Bimbingan dan Konseling
Divisions: FIP > S1 Bimbingan Dan Konseling
Depositing User: Users 12186 not found.
Date Deposited: 17 Sep 2021 05:54
Last Modified: 17 Sep 2021 05:54
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/20658

Actions (login required)

View Item View Item