PENGARUH KEPEMIMPINAN, KEPERCAYAAN DAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA PERWIRA KORPS SUPLAI DI MABES TNI AL

HERY SETIYO NUGROHO, . (2019) PENGARUH KEPEMIMPINAN, KEPERCAYAAN DAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA PERWIRA KORPS SUPLAI DI MABES TNI AL. Doktor thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
1. cover.pdf

Download (42kB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (92kB)
[img] Text
11. a. BAB I.pdf

Download (210kB)
[img] Text
11. b. BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (642kB) | Request a copy
[img] Text
11. c. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (244kB) | Request a copy
[img] Text
11. d. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (995kB) | Request a copy
[img] Text
11. e. BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (108kB) | Request a copy
[img] Text
12. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (180kB)

Abstract

The purpose of this study was to find out the effect of leadership, trust and interpersonal communication on the effectiveness of the work of the Supply Corps Officer at the Indonesian Navy Headquarters. This research used a quantitative approach with survey methods. The sample of this study was 120 all the Supply Specialist officers with financial specialization with the rank of First Officer. The results of the resarch showed that; (1) there is a direct positive influence leadership against the effectiveness of the work, (2) there is a direct positive influence work effektivitas trust, (3) there is a direct positive influence of interpersonal communication against the work, effektivitas (4) There is a direct positive influence towards interpersonal communication, leadership (5) there is a direct positive influence confidence in interpersonal communication, (6) there is a direct positive influence leadership against the trust, (7) there is an indirect positive influence leadership effectiveness against work through interpersonal communication, (8) There are indirect positive influence leadership effectiveness against work through trust, (9) there is no influence direct positive confidence in the effectiveness of the work through interpersonal communication. To increase the effectiveness of work, need to improve leadership, trust and interpersonal communication. The novelty of this study is to focus on the work effectiveness of the Navy Supply Corps Officers and the trust of superiors, who had never been scrutinized at Indonesian Navy Headquarters, not only analyze the direct, but also indirect influence between variables so that the results of the analysis become a differentiator from previous studies. Researcher modeled the research flow on the work effectiveness of Navy Supply Corps Officers in the Naval Headquarters based on the policy, strategy and effort combined with statistical research. ******** Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan dan menganalisis pengaruh kepemimpinan, kepercayaan dan komunikasi interpersonal terhadap efektivitas kerja Perwira Korps Suplai di Mabes TNI AL. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode survei. Sampel dari penelitian ini adalah 120 seluruh perwira Korps Suplai dengan spesialisasi keuangan dengan pangkat Perwira Pertama dengan pangkat Letnan Dua, Letnan Satu, dan Kapten serta Perwira Menengah dengan pangkat Mayor sampai dengan Kolonel di Mabes TNI AL yang dilakukan secara acak sederhana. Hasil penelitian menunjukkan bahwa; (1) Terdapat pengaruh langsung positif kepemimpinan terhadap efektivitas kerja, (2) Terdapat pengaruh langsung positif kepercayaan terhadap efektivitas kerja, (3) Terdapat pengaruh langsung positif komunikasi interpersonal terhadap effektivitas kerja, (4) Terdapat pengaruh langsung positif kepemimpinan terhadap komunikasi interpersonal, (5) Terdapat pengaruh langsung positif kepercayaan terhadap komunikasi interpersonal, (6) Terdapat pengaruh langsung positif kepemimpinan terhadap kepercayaan, (7) Terdapat pengaruh tidak langsung positif kepemimpinan terhadap efektivitas kerja melalui komunikasi interpersonal, (8) Terdapat pengaruh tidak langsung positif kepemimpinan terhadap efektivitas kerja melalui kepercayaan, (9) Terdapat pengaruh tidak langsung positif kepercayaan terhadap efektivitas kerja melalui komunikasi interpersonal. Untuk meningkatkan efektivitas kerja, perlu meningkatkan kepemimpinan, kepercayaan dan komunikasi interpersonal. Novelty dari penelitian ini adalah Fokus pada penelitian efektivitas kerja Perwira Korps Suplai, dan kepercayaan atasan kepada Perwira Korps Suplai yang sebelumnya belum pernah diteliti di Mabes TNI AL. Dalam analisisnya tidak hanya melihat pengaruh langsung antar variabel, akan tetapi juga menganalisis pengaruh tidak langsung antar variabel sehingga hasil analisis tersebut menjadi pembeda dari penelitian-penelitian sebelumnya, Peneliti membuat model alur penelitian terhadap efektivitas kerja perwira korps suplai di Mabes TNI AL berdasarkan Kebijakan, Strategi dan Upaya (KSU) yang dikombinasikan dengan penelitian statistik.

Item Type: Thesis (Doktor)
Additional Information: 1). Prof.Dr. Wibowo, SE.,M.Phil. ; 2). Prof.Dr. Muchlis R. Luddin, MA.
Subjects: Manajemen > Manajemen Sumber Daya Manusia
Divisions: PASCASARJANA > S3 Manajemen Pendidikan
Depositing User: Rima Safitri .
Date Deposited: 10 Dec 2021 05:24
Last Modified: 10 Dec 2021 05:24
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/21781

Actions (login required)

View Item View Item