PERAN CAMERAMAN PADA VIDEO PROFIL BADAN KEBIJAKAN PEMBANGUNAN KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA

ELIM PRAMESTI ENDRASIWI, - (2024) PERAN CAMERAMAN PADA VIDEO PROFIL BADAN KEBIJAKAN PEMBANGUNAN KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA. Diploma thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (792kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (128kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (808kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (140kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (821kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (121kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (246kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Pertumbuhan pesat dalam industri kreatif, terutama di bidang produksi video dan sinematografi, telah memberikan dampak signifikan terhadap penggunaan video profil sebagai alat pemasaran dan promosi. Video profil menjadi media yang efektif untuk menyampaikan informasi, nilai, dan citra suatu entitas, baik itu perusahaan, lembaga, maupun individu. Kemajuan dalam teknologi kamera digital telah memungkinkan produksi video profil untuk memenuhi berbagai kebutuhan, terutama dalam hal promosi. Dalam kontek Badan Kebijakan Pembangunan Kesehatan, video profil dapat memperkenalkan dan menginformasikan peran serta kontribusinya yang belum banyak diketauhi oleh maskayarat. Penelitian ini berfokus pada peran cameraman dalam proses produksi video profil badan tersebut. Cameraman memiliki tanggung jawab penting dalam proses produksi video profil dalam aspek visualisasi dan estetika sebuah video, termasuk teknik-teknik pengambilan gambar yang dapat mendukung dalam pembuatan video profil. Video profil yang dihasilkan diharapkan dapat menyampaikan informasi secara visual dengan menarik dan meningkatkan pemahaman kepada masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk mahami kontribusi secara signifikan mengenai cameraman dalam membuat visualisasi produksi yang menarik dan kreatif serta pemahaman cameraman dalam menggunakan teknik-teknik. Secara akademis, laporan ini diharapakan dapat berkontribusi dalam perkembangna tekologi dibidang industri kreatif. Secara praktis, laporan ini merupakan syarat kelulusan penulis dan penulis berharap laporan ini dapat menjadi pembelajaran tentang nilai estetika suatu video. Pada tinjauan teoritis,penulis telah menyampaikan secara detail, termasuk teknik pengambilan gambar dan spesifikasi yang diperlukan pada produksi video profil. Video profil merupakan media yang efektif dalam penyampaian informasi serta menggabungkan berbagai unsur element yang menarik dengan suara dan latar belakang musik yang selaras. Pada penelitian ini, pembuatan video profil mendapatkan respon yang baik daripara pimpinan terkait dan video profil Badan yang penulis dan tim lakukan telah diunggah di akun youtube BKPK TV. Kata kunci: Badan Kebijakan Pembangunan Kesehatan, cameraman, Video Profil ********** The rapid growth in the creative industry, especially in the field of video production and cinematography, has had a significant impact on the use of profile videos as marketing and promotional tools. Profile videos have become an effective medium to convey information, values, and image of an entity, be it a company, institution, or individual. Advances in digital camera technology have enabled the production of profile videos to fulfill various needs, especially in terms of promotion. In the context of the Health Development Policy Agency, a profile video can introduce and inform the public of its role and contributions that are not yet widely known. This research focuses on the role of the cameraman in the production process of the agency's profile video. Cameraman has an important responsibility in the profile video production process in the visualization and aesthetic aspects of a video, including shooting techniques that can support the making of profile videos. The resulting profile video is expected to convey information visually interestingly and increase understanding to the public. This research aims to understand the significant contribution of cameraman in creating interesting and creative production visualization and cameraman's understanding in using techniques. Academically, this report is expected to contribute to the development of technology in the creative industry. Practically, this report is a requirement for graduation and the author hopes that this report can be a lesson about the aesthetic value of a video. In the theoretical review, the author has presented in detail, including the shooting techniques and specifications required in the production of profile videos. Profile videos are effective media in conveying information and combining various interesting elements with harmonious sound and background music. In this research, making profile videos received a good response from the relevant leaders and the Agency profile video that the author and the team did was uploaded on the BKPK TV youtube account. Keywords: Badan Kebijakan Pembangunan Kesehatan, cameraman, Video profile

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: 1). Asep Soegiarto, S.IK.M.Si.
Subjects: Ilmu Sosial > Ilmu Sosial (Umum)
Divisions: FIS > D III Hubungan Masyarakat
Depositing User: Users 22303 not found.
Date Deposited: 04 Jun 2024 05:39
Last Modified: 04 Jun 2024 23:51
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/45426

Actions (login required)

View Item View Item