ATENSI BELAJAR DAN PERSEPSI BELAJAR DALAM E-LEARNING DENGAN KEMAMPUAN MENARI LENGGANG PATAH SEMBILAN PADA SISWA KELAS X SMAN 2 DEPOK (STUDI KORELASI)

AYU NUR RAHMAWATI, . (2022) ATENSI BELAJAR DAN PERSEPSI BELAJAR DALAM E-LEARNING DENGAN KEMAMPUAN MENARI LENGGANG PATAH SEMBILAN PADA SISWA KELAS X SMAN 2 DEPOK (STUDI KORELASI). Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (3MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (163kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (389kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (633kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (928kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (27kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (270kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini: (1) Untuk mengetahui apakah terdapat hubungan dan seberapa besar hubungan antara Atensi Belajar dalam E-Learning dengan Kemampuan Menari Tari Lenggang Patah Sembilan pada Siswa Kelas X di SMAN 2 Depok, (2) Untuk mengetahui apakah terdapat hubungan dan seberapa besar hubungan antara Persepsi Belajar dalam E-Learning dengan Kemampuan Menari Tari Lenggang Patah Sembilan pada Siswa Kelas X di SMAN 2 Depok, (3) Untuk mengetahui apakah terdapat hubungan dan seberapa besar hubungan antara Atensi Belajar dalam E-Learning dengan Persepsi Belajar dalam E-Learning pada Siswa Kelas X di SMAN 2 Depok, dan (4) Untuk mengetahui apakah terdapat hubungan dan seberapa besar hubungan antara Atensi Belajar dan Persepsi Belajar dalam E-Learning dengan Kemampuan Menari Tari Lenggang Patah Sembilan pada Siswa Kelas X di SMAN 2 Depok. Metode penelitian yang diterapkan adalah penelitian kuantitatif. Subyek penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X di SMAN 2 Depok yang terdiri dari 352 siswa dengan sampel yang diambil sebanyak 187 siswa dengan teknik penentuan sampel dengan stratified random sampling. Data dikumpulkan melalui angket dengan jenis angket tertutup dan observasi dengan penilaian unjuk kerja. Analisis data dilakukan menggunakan korelasional berganda dengan bantuan program SPSS. Hasil penelitian ini adalah : (1) Nilai signifikansi antara Atensi Belajar dalam E-Learning dengan Kemampuan Menari Lenggang Patah Sembilan pada siswa kelas X SMAN 2 Depok yang didapat sebesar 0,00 yang berarti terdapat hubungan dengan tingkat keeratan sebesar 0,328 dan masuk dalam kriteria korelasi sedang, (2) Nilai signifikansi yang didapat antara Persepsi Belajar dalam E-Learning dengan Kemampuan Menari Lenggang Patah Sembilan pada siswa kelas X SMAN 2 Depok sebesar 0,00 yang berarti terdapat hubungan dengan tingkat keeratan sebesar 0,328 dan masuk dalam kriteria korelasi sedang, (3) Nilai signifikansi yang didapat antara Atensi Belajar dalam E-Learning dengan Persepsi Belajar dalam E-Learning pada siswa kelas X SMAN 2 Depok sebesar 0,00 yang berarti terdapat hubungan dengan tingkat keeratan sebesar 0,696 dan masuk dalam kriteria korelasi kuat, dan (4) Nilai signifikansi yang didapat antara Atensi Belajar dan Perepsi Belajar dalam E-Leaning terhadap Kemampuan Menari Lenggang Patah Sembilan pada siswa kelas X SMAN 2 Depok sebesar 0,00 yang berarti terdapat hubungan dengan tingkat keeratan sebesar 0,356 dan masuk dalam kriteria korelasi sedang. ********************************************************** The purpose of this study: (1) To find out whether there is a relationship and how big is the relationship between Learning Attention in E-Learning with the Dancing Ability of the Lenggang Patah Sembilan Dance in Class X Students at SMAN 2 Depok, (2) To find out whether there is a relationship and how much The relationship between Learning Perceptions in E-Learning and Dancing Ability to Dance Lenggang Patah Sembilan in Class X Students at SMAN 2 Depok, (3) To find out whether there is a relationship and how big is the relationship between Learning Attention in E-Learning and Learning Perceptions in E-Learning in Class X Students at SMAN 2 Depok, and (4) To find out whether there is a relationship and how big is the relationship between Learning Attention and Learning Perception in E-Learning with the Dancing Ability of the Lenggang Patah Sembilan Dance in Class X Students at SMAN 2 Depok. The research method applied is quantitative research. The subjects of this study were all students of class X at SMAN 2 Depok which consisted of 352 students with a sample of 187 students using stratified random sampling technique for determining the sample. Data were collected through a closed questionnaire and observation with performance appraisal. Data analysis was performed using multiple correlation with the help of the SPSS program. The results of this study are: (1) The significance value between Learning Attention in E-Learning and the Ability to Dance Lenggang Patah Sembilan in class X SMAN 2 Depok obtained is 0.00 which means there is a relationship with a closeness level of 0.328 and is included in the correlation criteria. moderate, (2) The significance value obtained between Learning Perceptions in E-Learning with Lenggang Patah Sembilan Dancing Ability in class X SMAN 2 Depok is 0.00 which means there is a relationship with a closeness level of 0.328 and is included in the moderate correlation criteria, ( 3) The significance value obtained between Learning Attention in E-Learning and Learning Perception in E-Learning in class X SMAN 2 Depok is 0.00 which means there is a relationship with a closeness level of 0.696 and is included in the strong correlation criteria, and (4 ) The significance value obtained between Learning Attention and Learning Perception in E-Leaning on Lenggang Patah S Dancing Ability nine students in class X SMAN 2 Depok amounted to 0.00 which means there is a relationship with a closeness level of 0.356 and is included in the moderate correlation criteria.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. Dinny Devi Triana, M.Pd. ; 2). Dra. Kartika Mutiara Sari, M.Pd.
Subjects: Kesenian > Seni Tari
Divisions: FBS > S1 Pendidikan Tari
Depositing User: sawung yudo
Date Deposited: 02 Oct 2024 22:59
Last Modified: 02 Oct 2024 22:59
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/51103

Actions (login required)

View Item View Item