Multimedia Interaktif Menggunakan Articulate Storyline Sebagai Media Pembelajaran IPA Untuk Siswa Dengan Hambatan Pendengaran Di SLB KembarKarya Pembangunan II

MUTIARA SHAVIRA, . (2022) Multimedia Interaktif Menggunakan Articulate Storyline Sebagai Media Pembelajaran IPA Untuk Siswa Dengan Hambatan Pendengaran Di SLB KembarKarya Pembangunan II. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
Cover daftar isi.pdf

Download (959kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (527kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (594kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (687kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (303kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan produk berupa media Multimedia Interaktif Menggunakan Articulate Storyline yang dapat membantu siswa dalam pembelajaran IPA tema merawat hewan materi hewan peliharaan dan hewan buas. Pengembangan media ini menggunakan metode Research and Development (RnD) dengan model pengembangan ADDIE yang terdiri dari lima tahapapan yaitu tahap analisis (Analyze), desain (Design), pengembangan (Development), implementasi (Implementation) dan evaluasi (Evaluation). Validasi dilakukan oleh tiga ahli dengan beberapa instrumen yang berbeda yaitu ahli media, ahli materi dan ahli hambatan pendengaran dengan hasil rata-rata keseluruhan yang telah dicapai adalah baik, yaitu dengan nilai 58,33% menurut ahli media, 77,5% menurut ahli materi dan 66,6% menurut ahli hambatan pendengaran dari nilai maksimal 100%. Media Multimedia Interaktif menggunakan Articulate Storyline diuji cobakan kepada beberapa siswa kelas V di SLB Kembar Karya Pembangunan II. Hasil uji coba menunjukkan ketertarikan siswa dengan antusisas menggunakan media. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa media Multimedia Interaktif menggunakan articulate storyline dapat digunakan siswa dengan hambatan pendengaran dalam pembelajaranIPA tema merawat hewan materi hewan peliharaan dan hewan buas. Diharapkan guru dan orang tua dapat menggunakan media Multimedia Interaktif pada pembelajaran IPA. *************************************************** This study aims to produce a product in the form of Interactive Multimedia Media Using Articulate Storyline that can help students in learning science on the theme of caring for animals, including pets and wild animals. The development of this media uses the Research and Development (RnD) method with the ADDIE development model consisting of five stages, namely the analysis (Analyze), design (Design), development (Development), implementation (Implementation) and evaluation (Evaluation). Validation was carried out by three experts with several different instruments, namely media experts, materials experts and hearing impairment experts with the overall average results achieved were good, with a score of 58.33% according to media experts, 77.5% according to material experts. and 66.6% according to hearing impairment experts from a maximum value of 100%. Interactive Multimedia Media using Articulate Storyline was tested on several fifth grade students at SLB Kembar Karya Pembangunan II. The results of the trial showed students' interest with enthusiasm in using the media. The results of this study indicate that interactive multimedia media using articulate storylines can be used by students with hearing impairments in science learning with the theme of caring for animals, including pets and wild animals. It is expected that teachers and parents can use interactive multimedia media in science learning.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. Murni Winarsih, M. Pd 2). Dr. Indra Jaya, M. Pd.
Subjects: Pendidikan > Pendidikan Khusus
Divisions: FIP > S1 Pendidikan Luar Biasa
Depositing User: PKL .
Date Deposited: 10 Oct 2024 05:02
Last Modified: 10 Oct 2024 05:02
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/51474

Actions (login required)

View Item View Item