FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT BELAJAR PESERTA BIMBINGAN BELAJAR PADA MATA PELAJARAN IPS DI RUMAH BELAJAR MAWINSYA

ANGELIA HERMAN, . (2026) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT BELAJAR PESERTA BIMBINGAN BELAJAR PADA MATA PELAJARAN IPS DI RUMAH BELAJAR MAWINSYA. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (201kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (303kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (279kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (635kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (249kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (219kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi minat belajar peserta bimbingan belajar kelas VIII pada mata pelajaran IPS di Rumah Belajar Mawinsya. Subjek penelitian terdiri dari peserta didik, pendidik, dan orang tua yang dipilih menggunakan teknik purposive sampling untuk memperoleh informan yang relevan dan kaya akan data. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis studi kasus. Data dikumpulkan melalui wawancara terstruktur, angket tertutup, dan dokumentasi. Analisis data dilakukan secara tematik menggunakan model Miles dan Huberman, meliputi reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa minat belajar dipengaruhi oleh faktor internal dari aspek biologis seperti kesehatan fisik, lalu aspek psikologis seperti kecerdasan, perhatian, bakat, dan kesiapan belajar. Sedangkan dari faktor eksternal dipengaruhi oleh lingkungan keluarga seperti quality time keluarga, kontrol orang tua serta pola asuh, motivator, suasana rumah, pengertian orang tua terhadap tujuan belajar, latar belakang kebudayaan keluarga, lalu lingkungan bimbingan belajar seperti metode pembelajaran, kurikulum, materi dengan bakat pribadi siswa, relasi guru dengan siswa dan lingkungan sosial seperti interaksi siswa dengan masyarakat, pengaruh teman sebaya, serta bentuk kehidupan masyarakat di sekitar tempat tinggal. Minat belajar tumbuh optimal dalam lingkungan yang mendukung secara emosional dan kontekstual, namun menurun ketika terdapat tekanan akademik berlebihan, metode pembelajaran monoton, dan kurangnya keterlibatan sosial. Kesimpulannya, minat belajar merupakan hasil interaksi dinamis antara kondisi pribadi, lingkungan keluarga, dan kualitas pembelajaran. Disarankan agar orang tua menerapkan pola asuh yang empatik, lembaga bimbingan belajar mengembangkan pendekatan pembelajaran yang interaktif dan kontekstual, serta menciptakan lingkungan belajar yang kondusif secara fisik dan psikologis. ***** This study aims to identify factors that influence the learning interest of eighth-grade social studies tutoring participants at Mawinsya Learning House. The research subjects consisted of students, educators, and parents selected using purposive sampling techniques to obtain relevant and data-rich informants. This study used a qualitative approach with a case study type. Data were collected through structured interviews, closed questionnaires, and documentation. Data analysis was carried out thematically using the Miles and Huberman model, including data reduction, data presentation, and conclusion drawing. The results showed that learning interest was influenced by internal factors from biological aspects such as physical health, then psychological aspects such as intelligence, attention, talent, and readiness to learn. Meanwhile, external factors were influenced by the family environment such as family quality time, parental control and parenting styles, motivators, home atmosphere, parents' understanding of learning goals, family cultural background, then the tutoring environment such as learning methods, curriculum, materials with students' personal talents, teacher-student relationships and the social environment such as student interaction with the community, peer influence, and the form of community life around the residence. Learning interest grows optimally in an emotionally and contextually supportive environment, but declines when there is excessive academic pressure, monotonous learning methods, and a lack of social engagement. In conclusion, learning interest is the result of a dynamic interaction between personal circumstances, family environment, and learning quality. It is recommended that parents implement empathetic parenting patterns, tutoring institutions develop interactive and contextual learning approaches, and create a learning environment that is physically and psychologically conducive.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Karta Sasmita, S.Pd., M.Si., Ph.D.; 2). Setiawan Wibowo, S.Tr.Par., M.M.Par.
Subjects: Pendidikan > Evaluasi Pendidikan
Pendidikan > Teori, Penelitian Pendidikan
Pendidikan > Media Pembelajaran
Divisions: FIP > S1 Pendidikan Masyarakat
Depositing User: Angelia Herman .
Date Deposited: 13 Jan 2026 02:08
Last Modified: 13 Jan 2026 02:08
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/62992

Actions (login required)

View Item View Item