PENGARUH HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN HANDSANITIZER MEREK ANTIS DI MASA PANDEMI COVID-19 TAHUN 2020-2021 (Survei Pada Konsumen Handsanitizer Antis Di Wilayah Kabupaten Tangerang)

VIA LIANA, . (2022) PENGARUH HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN HANDSANITIZER MEREK ANTIS DI MASA PANDEMI COVID-19 TAHUN 2020-2021 (Survei Pada Konsumen Handsanitizer Antis Di Wilayah Kabupaten Tangerang). Diploma thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
1. COVER - KATA PENGANTAR .pdf

Download (484kB)
[img] Text
2. DAFTAR ISI.pdf

Download (89kB)
[img] Text
3. BAB 1.pdf

Download (325kB)
[img] Text
4. BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (235kB)
[img] Text
5. BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (385kB)
[img] Text
6. BAB 4 .pdf
Restricted to Registered users only

Download (55kB)
[img] Text
7. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (125kB)
[img] Text
8. LAMPIRAN .pdf

Download (460kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk : 1) mengetahui deskripsi harga keputusan pembelian handsanitizer merek Antis , 2) mengetahui pengaruh antara variabel harga dengan keputusan pembelian handsanitizer merek Antis. Populasi dalam penelitian ini ialah konsumen handsanitizer merek Antis di wilayah Kabupaten Tangerang. Sampel penelitian ini berjumlah 135 responden. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif dan uji hipotesis. Teknik analisis data dengan menggunakan uji instrumen, uji asumsi dasar, analisis regresi linear sederhana, uji t dan koefisien determinasi dengan aplikasi SPSS versi 20 untuk pengoalahan data. Penelitian ini membuktikan bahwa harga memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian pada handsanitizer merek Antis dengan nilai t hitung > t tabel (15,807 > 1,977) dan Sig 0,000 < 0,05 harga memiliki pengaruh sebesar 63,1% terhadap keputusan pembelian. ***************************** This study aims to: 1) find out the descriptive price and purchasing decisions of the Antis brand hand sanitizer, 2) find out whether there is an influence between the price variable and the purchase decision of the Antis brand hand sanitizer. The population in this study were consumers of the Antis brand of hand sanitizer in the Tangerang Regency area. The sample of this study amounted to 135 respondents. The method in this study uses descriptive analysis and hypothesis testing. The data analysis technique used instrument test, basic assumption test, simple linear regression analysis, t test and coefficient of determination with SPSS version 20 application for data processing. This study proves that price has a positive and significant influence on purchasing decisions on Antis brand hand sanitizer with a t count > t table (15.807 > 1.977) and Sig 0.000 < 0.05 the price has an influence of 63.1% on purchasing decisions.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: 1). Dra. Sholikhah, M.M
Subjects: Manajemen > Manajemen Pemasaran
Divisions: FE > D III Manajemen Pemasaran
Depositing User: PKL .
Date Deposited: 07 Oct 2024 03:44
Last Modified: 07 Oct 2024 03:44
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/51331

Actions (login required)

View Item View Item