PELATIHAN PEMBUATAN MEDIA ANIMASI BERGERAK UNTUK MENINGKATKAN KOMPETENSI TUTOR PAUD TUNAS MULIA RW.07 KELURAHAN BARU

ADI PRAYOGO, . (2013) PELATIHAN PEMBUATAN MEDIA ANIMASI BERGERAK UNTUK MENINGKATKAN KOMPETENSI TUTOR PAUD TUNAS MULIA RW.07 KELURAHAN BARU. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
ABSTRACT.pdf

Download (29kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (12kB)
[img] Text
jurnal.pdf

Download (64kB)
[img] Text
bab III.pdf

Download (131kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (273kB)
[img] Text
ANGKET.pdf

Download (56kB)
[img] Text
bab II.pdf

Download (150kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (37kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (15kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (33kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (13kB)
[img] Text
DAFTAR GAMBAR.pdf

Download (14kB)
[img] Text
COVER.pdf

Download (26kB)
[img] Text
KISI kisi.pdf

Download (40kB)
[img] Text
LEMBAR OBSERVASI.pdf

Download (27kB)
[img] Text
DAFTAR TABEL.pdf

Download (13kB)
[img] Text
Dokumentasi.pdf

Download (2MB)
[img] Text
KATA PENGANTAR.pdf

Download (9kB)
[img] Text
post tes.pdf

Download (70kB)
[img] Text
pre test.pdf

Download (88kB)
[img] Text
lembar penilaian.pdf

Download (15kB)
[img] Text
materi.pdf

Download (581kB)
[img] Text
Manual Book.pdf

Download (2MB)
[img] Text
unit program animasi.pdf

Download (33kB)
[img] Text
rancangan program animasi.pdf

Download (20kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan pemahaman melalui Pelatihan pembuatan media animasi bergerak untuk meningkatkan kompetensi Tutor Paud Tunas Mulia RW. 07 Kelurahan Baru Kecamatan Pasar Rebo, Jakarta Timur, terkait pemanfaatan perkembangan ilmu tekhnologi khususnya dalam bidang komputer dengan pembuatan sarana media pembelajaran animasi bergerak. Penelitian ini menggunakan metode pre-eksperimen one group, pretest-posttest, dimana perlakuan yang dilakukan dalam penelitian ini adalah pelatihan pembuatan media animasi bergerak (variabel x) untuk meningkatkan kompetensi tutor (variabel y). Subjek dalam penelitian ini adalah Tutor Paud Tunas Mulia RW.07 Kelurahan Baru Kecamatan Pasar Rebo Jakarta Timur, yang berjumlah 3 peserta. Pengumpulan data pada penelitian ini dilakukan dengan menggunakan multiinstrumen yang terdiri dari instrumen angket, observasi, tes hasil belajar, dan penilaian portofolio. Teknik analisis data yang digunakan yaitu teknik analisis dengan uji t dan dengan mendeskripsikan data serta penyajian dalam bentuk persentase. Hasil pelatihan pembuatan media animasi bergerak untuk meningkatkan kompetensi di lakukan melalui tes hasil yaitu pre test dan post test terhadap peserta pelatihan, Nilai hasil uji pengetahuan dan pemahaman pada pre test 3 orang responden dengan 25 item soal yang diujikan memperoleh nilai rata-rata 5,00 untuk pre test dan memperoleh nilai rata-rata 8,00 untuk post test dengan demikian terdapat kenaikan nilai rata-rata sebesar 3,00 sesudah peserta pelatihan diberikan treatment pelatihan pembuatan media animasi bergerak. Kesimpulan yang dapat ditarik dari penelitian ini yaitu bahwa dengan adanya pelatihan pembuatan media animasi bergerak ini dapat membantu meningkatkan kompetensi dan pemahaman para Tutor PAUD dalam pembuatan media animasi hasilnya para Tutor mampu membuat media pembelajaran animasi bergerak yang dapat digunakan dalam kegiatan pembelajaran sehingga untuk menyikapi kesulitan dikemudian hari para tutor sudah mempunyai kemampuan dan pemahaman terkait dalam pembuatan media pembelajaran animasi. This study aims to provide knowledge and understanding through training on motion animination media creation to improve competency of Tutors of Early Childhood Education Tunas Mulia RW. 07 Kelurahan Baru Kecamatan Pasar Rebo, East Jakarta, in relation with the application of technological science particularly in the field of computer by creation of motion animation learning media means. This study uses pre-experiment one group, pretest-posttest method, where the treatment made in this research is training on motion animation media creation (variable x) to improve competency of tutors (variable y). Subjects in this research are Tutors of Early Childhood Tunas Mulia RW.07 Kelurahan Baru Kecamatan Pasar Rebo East Jakarta, totaled 3 participants. Data collection of this study was conducted by using multi-instrument consisting of instruments of questionnaires, observations, learning result test, and portfolio .assessment. Data analysis technique applied namely analysis technique with t test and by describing data and presentation Results of motion animation media creation to improve competency was conducted through results of tests namely pre-test and post test to training participants. Marks of knowledge and comprehension test in pre test 3 respondents with 25 items of problems tested result in average mark of 5,00 for pre test and obtain average mark of 8,00 for post test therefore there is an increase of average mark of 3,00 after the participants were subjected to treatment of motion animation media creation training. Conclusion which can be drawn of this study namely that the existence of this motion animation media creation training can help improving competency and understanding of the tutors of Early Childhood Education in creating animation media, the result is that the Tutors were able to create motion animation learning media which can be used in learning activities so to deal with the difficulties which later on the tutors have owned competency and understanding related to the animation learning media creation.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. Elais Retnowati, M.Si. 2). Puji Hardiyanti, M.Si.
Subjects: Pendidikan > Pendidikan
Divisions: FIP > S1 Pendidikan Luar Sekolah
Depositing User: Users 14614 not found.
Date Deposited: 27 Jul 2022 02:46
Last Modified: 27 Jul 2022 02:46
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/32069

Actions (login required)

View Item View Item